HUKUM MEROKOK DALAM ISLAM
HARAMNYA MEROKOK
Chanel Telegram : http://t.me/Manhaj_salaf1
✍🏻 Asy-Syaikh Muhammad bin Shalih Al-'Utsaimin رحمه الله :
📬 Pertanyaan :
Bagaimana Hukum syar'i tentang merokok dan dalil-dalil yang mengharamkannya??
📨 Jawab:
🔥 Merokok adalah Haram berdasarkan dalil-dalil yang nampak yang di tunjukan oleh Al-Qur'an, As-sunnah dan pemikiran yang sehat.
📜 Adapun dalil dari Al-Qur'an adalah Firman Allah سبحانه و تعالى :
... ولا تلقوا بأيد يكم إلى التّهلكة ... (١٩٥)
"Dan janganlah kamu menjatuhkan dirimu sendiri ke dalam kebinasaan"
📚 [Al-Baqarah :195]
⚠ Yakni janganlah kamu melakukan sesuatu sebab yang membinasakanmu. Sisi pendalilan ayat ini : bahwa merokok termasuk perbuatan menjatuhkan diri kepada kebinasaan.
👉🏻 Adapun dalil dari As-Sunnah, telah tsabit dari Rasululloh ﷺ bahwasanya beliau melarang menyia-nyiakan harta. yang dimaksud menyia-nyiakan harta adalah membelanjakanya pada sesuatu yang tiada faedahnya bahkan membelanjakanya dalam perkara yang mengundang bahaya !
📗 Dikutip dari : Bingkisan tuk kedua mempelai (fatwa-fatwa Fadhilatul 'Ulama, halaman 553)
🌍 RiyadhusSalafiyyin
🔰 @Manhaj_salaf1
•┈┈•••○○❁🌻💠🌻❁○○•••┈┈•
📩 Mau dapat Ilmu ?
Mari bergabung bersama GROUP MANHAJ SALAF
📲 Chanel Telegram : http://t.me/Manhaj_salaf1
📲 Group Whatshapp : 089665842579 (Admin MS)
Share, yuk! Semoga saudara² kita mendapatkan faidah ilmu dari yang anda bagikan dan menjadi pembuka amal² kebaikan bagi anda yang telah menunjukkan kebaikan. آمِينَ.
Posting Komentar untuk "HUKUM MEROKOK DALAM ISLAM"